Matematika Sebuah kapal selam berada di kedalaman 500 meter dibawah permukaan laut. Bilangan bulat yang menunjukkan kedalaman kapal selam adalah
A. -500 m
b.-50 m
c.50 m
d.500 m​

Sebuah kapal selam berada di kedalaman 500 meter dibawah permukaan laut. Bilangan bulat yang menunjukkan kedalaman kapal selam adalah
A. -500 m
b.-50 m
c.50 m
d.500 m​

Jawaban:

A. -500 m

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Karena permukaan laut diibaratkan sebagai 0.

Jadi, karena kapal selam tersebut dibawah permukaan laut, maka bilangan bulatnya dijadikan minus.

Semoga membantu!

[answer.2.content]